Tag Archive: Biomassa

Jenis- Jenis Tungku Biomassa

Tungku biomassa adalah tungku yang memanfaatkan panas/kalor dari pembakaran biomassa (kayu, daun yg sdh kering, sabuk kelapa, dlln). Ada dua jenis tungku biomassa : Tungku Biomassa pembakaran langsung Tungku Biomassa pembakaran tidak langsung Tungku Biomassa Pembakaran Langsung adalah panas yang…
Read more

Oven Pengering Briket Arang Kelapa

Oven pengering  briket arang digunakan untuk mengeringkan briket hasil pembuatan briket arang kelapa yang masih basah yang kadar airnya bisa mencapai 25 s/d 30 %. Pengeringan briket arang membutuhkan temperatur yang cukup tinggi antara 60 C s/d 80 C. Sistem…
Read more

Cara Memanfaatkan Panas Pembakaran dari Pembuatan Arang Batok Untuk Proses Pengeringan

Pada proses pembuatan arang batok menggunakan drum, panas yang dihasilkan terbuang dengan percuma, sebenarnya panas yang dihasilkan oleh pembakaran ini dapat dimanfaatkan untuk sumber panas pada proses pengeringan. Karena suhu yang didapat dari hasil pembakaran ini bisa mencapai 100 0C…
Read more

Tungku Biomassa Untuk Oven Kopra

Tungku biomassa untuk pengering kopra  cocok digunakan dalam pembuatan kopra hitam maupun kopra putih. Tungku ini di desain menggunakan bahan bakar dari biomassa seperti kayu, batok kelapa, arang, sampah kering dengan pemakaian bahan bakar yang sangat hemat. Spesifikasi teknis dari…
Read more

Tungku Biomassa Untuk Oven Pengeringan

Tungku biomassa ini bisa digunakan untuk pengeringan hasil pertanian seperti kopi, kakao, kopra, cabe, jagung dlln dan  hasil laut seperti ikan asin, cumi, rumput laut, kulit udang dlln, serta bisa juga digunakan untuk pengeringan kulit, udara panas yang dihasilkan oleh…
Read more

Konversi Biomassa Menjadi Energi

Berbagai alternative jalur konversi yang dapat dilakukan dalam pemanfaatan biomassa dan limbah biomassa sebagai sumber energi  adalah : a.       Konversi dengan cara mikrobiologis b.      Konversi dengan cara pirolisa c.       Konversi dengan cara gasifikasi d.      Konversi dengan cara densifikasi e.      Konversi…
Read more