Author Archive: laskarteknik

Saya Yefri Chan, Dosen Teknik Mesin di Unversitas Darma Persada Pondok Kelapa. Mempunyai Workshop. Keahlian dalam Pembuatan Mesin Pengering, Oven Listrik, Tungku Biomassa. Semoga Blog ini Bermanfaat. Salam Solidarity Forever.

Pengering Ikan, Rumput Laut, Soun, cabe, Manisan Buah dan Pisang Sale

PENGERING SURYA TIPE LORONG Keunggulan: •Memanfaatkan sumber energi terbarukan setempat (Surya, angin, limbah kehutanan, pertanian) •Dapat melakukan pengeringan dengan relatip lebih cepat dibanding penjemuran •Dapat beroperasi secara kontinyu siang dan malam •Kandungan lokal 100% (hasil invensi sendiri) •Dapat digunakan untuk…
Read more